Tuntutan Sopir Pelabuhan Tanjungpandan Dipenuhi, Kenaikan Tarif Angkutan Barang Disepakati

Jumat 30-09-2022,21:39 WIB
Reporter : Ainul Yakin
Editor : Yudiansyah

Sementara itu, Ketua Assapel Suhar Iswandi mengaku puas dengan hasil pertemuan yang difasilitasi Pelindo Tanjungpandan ini. Meskipun, kesepakatan kenaikan 25 persen tidak terealisasi.

BACA JUGA:Gebyar Museum Badau 2022 Sukses

BACA JUGA:Perangkat Desa Juru Seberang Meninggal Usai Bercinta di Kamar Hotel, Polres Belitung Tunggu Hasil Visum

Sebab, kesepakatan kenaikan 25 persen kemarin tidak dihadiri pengusaha maupun pengguna jasa di Pelabuhan Tanjungpandan.

"Sekarang sudah plong karena masalah kenaikan tarif sudah dipenuhi," kata Suhar Iswandi kepada Belitong Ekspres.

Kategori :

Terpopuler