Bawaslu Beltim Kedepankan Soliditas Pemilu Tahun 2024, Dengan Nilai-Nilai Kebangsaan

Rabu 16-11-2022,21:45 WIB
Editor : Muchlis Ilham

Rangkaian kegiatan tersebut, juga jadi momentum penguatan jati diri Pengawas Pemilu melalui penegasan yang disampaikan EM Osykar selaku Ketua Bawaslu Provinsi Babel, yang berkaitan dengan Nilai Dasar Pengawas Pemilu.

Hari ini, Kita Bawaslu mengedepankan aktivitas pencegahan, sehingga dapat meminimalisir angka pelanggaran maupun sengketa dalam penyelenggaraan tahapan pemilu. Hal ini akan berimbas pada meningkatnya legitimasi hasil pemilu yang diselenggarakan," ucap EM Osykar.

Kategori :