"Mengkritik tanpa tindakan hanyalah mencari sensasi, karena kemajuan membutuhkan proses. Mari terus maju, para pemain muda satam," tandas mantan pelatih yang pernah membawa pulang dua medali emas sepak bola di ajang Popda Babel.
Sementara itu, Ketua Askab PSSI Belitung, MZ Hendra Caya mengapresiasi hasil KOP SS yang lolos ke semifinal Piala Soeratin U15 Babel. Tentu saja, prestasi ini menjadi kebanggaan bagi para pemain muda sepak bola di Belitung.
BACA JUGA:Sukses, Ini Daftar Juara Turnamen Bola Voli KPOB Cup 2023
BACA JUGA:Beliadi Janji Dukung Selamatkan PT Timah, Tapi Dengan Syarat...
"Alhamdulillah Tim KOP SS sudah bermain baik sehingga bisa lolos ke semifinal U15, kita turut bangga dengan perjuangan anak-anak Belitung melalui KOP SS, maju terus dan tetap semangat," ucap Hendra Caya.