Di tingkat nasional, posisinya lebih istimewa. Ia disebut sebagai salah satu wanita terkaya di Indonesia, sejajar dengan tokoh seperti Dewi Kam, sosok perempuan lain yang juga masuk jajaran elite bisnis Tanah Air.
BACA JUGA:5 Cara Jadi Kaya Tanpa Harus Bekerja, Bangun Penghasilan Pasif Sejak Muda
BACA JUGA:31 Orang Terkaya Indonesia Juli 2025, Ini Ranking Terbaru Versi Forbes
Meski tak banyak muncul di publik, langkah Wirastuty menunjukkan bahwa kekuatan bisnis tak selalu butuh sorotan. Dalam dunia yang sering mengukur pengaruh dari seberapa sering seseorang muncul di media, ia justru membuktikan hal sebaliknya --bahwa pengaruh sejati bisa bekerja dalam diam.***