Game Penghasil Uang dari PC dan HP: Bisa Dicoba di Desember 2025, Cuan Masuk ke Rekening
Game Penghasil Uang dari PC dan HP: Bisa Dicoba di Desember 2025, Cuan Masuk ke Rekening--(freepik)
Cara Mendapatkan Uang di Hello Words:
- Instal atau buka aplikasi Hello Words di HP.
- Mainkan permainan sesuai instruksi dan selesaikan setiap level.
- Tonton iklan untuk mendapatkan reward tambahan.
- Kumpulkan uang virtual hingga memenuhi syarat penarikan.
- Lakukan penarikan melalui metode pembayaran seperti DANA.
Game ini tidak hanya menghasilkan uang, tetapi juga membantu pemain meningkatkan kemampuan berbahasa dan ketelitian.
5. WildCash
WildCash menawarkan berbagai aktivitas untuk mendapatkan koin gold, seperti bermain kuis, melakukan mining emas virtual, hingga mengundang teman.
Game berbasis pengetahuan umum ini jadi favorit karena memberikan kesempatan besar untuk mendapatkan poin lewat kuis. Selain kuis, WildCash menyediakan misi tambahan seperti login harian dan event bonus.
Cara Menggunakan WildCash:
- Unduh WildCash melalui Google Play Store.
- Login menggunakan akun Google.
- Lengkapi profil dan mulai mengikuti kuis atau mining.
- Kumpulkan koin gold sebanyak mungkin.
- Lakukan penarikan ke dompet digital seperti DANA atau OVO.
WildCash menjadi pilihan bagi pengguna yang suka game edukatif sekaligus ingin mendapatkan penghasilan sampingan.
BACA JUGA:Cara Dapat Saldo DANA Gratis Rp275.000 dari Aplikasi Penghasil Uang 2025, Klaim Sekarang!
Game Penghasil Uang di PC
Selain di HP, sejumlah game PC juga menawarkan peluang menghasilkan uang. Biasanya uang diperoleh melalui penjualan item, mengikuti kompetisi, perdagangan aset digital, hingga sistem ekonomi internal game.
1. Axie Infinity (PC Version)
Axie Infinity merupakan game berbasis blockchain yang memberikan token Smooth Love Potion (SLP) sebagai reward. Pemain harus memiliki Axie (karakter digital) untuk bisa mulai bermain dan menyelesaikan misi harian.
SLP yang terkumpul bisa diperjualbelikan di marketplace kripto atau ditukar menjadi uang nyata. Meski membutuhkan modal awal, Axie Infinity terbukti menghasilkan bagi banyak pemain di berbagai negara.
2. Fortnite
Fortnite menjadi salah satu game PC paling populer dengan peluang penghasilan sangat besar. Pemain dapat menjual item kosmetik, skin, hingga mengikuti kompetisi global berhadiah miliaran rupiah.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber: