Ketua DPRD Beltim Sayangkan Banyak Ritel Modern Berdiri Dekat Pemukiman, Berpotensi Matikan Warung Kecil
Ketua DPRD Kabupaten Beltim, Fezzi Uktolseja-Muklis Ilham/BE-
Fezzi juga mengingatkan bahwa apa yang ia sampaikan jangan dianggap sebagai upaya menghambat investasi. Tetapi sebaiknya Pemerintah daerah melihatnya sebagai kritik dan mampu menarik investasi yang benar-benar meningkatkan ekonomi masyarakat.
BACA JUGA:Burhanudin Paparkan Capaian Prestasi di Momen HUT ke-20 Kabupaten Beltim, Apa Saja?
BACA JUGA:Beliadi Respon Capaian Pemkab di Usia 20 Tahun Beltim: Biarlah Publik yang Menilai
"Kita memang tidak ingin menghambat investasi tetapi investasi yang seperti apa. Jangan ada investasi (malah) justru mematikan investasi masyarakat kecil yang lainnya. Dan harus ada penegasan dari dinas terkait komitmen awal," pungkasnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: