Buah-Buahan ini Diyakini Dapat Menurunkan Kadar Kolesterol, Yuk Simak Penjelasannya!
Apel merupakan salah satu buah yang bisa menurunkan kadar kolesterol tinggi--pixabay
BELITONGEKSPRES.CO.ID - Kolesterol merupakan senyawa lemak yang diproduksi oleh berbagai sel dalam tubuh dan sekitar seperempat Kolesterol yang dihasilkan dalam tubuh diproduksi oleh sel-sel hati.
Namun pada dasarnya tubuh membutuhkan kolesterol untuk tetap sehat. Akan tetapi jika Kolesterol tinggi dapat menyebabkan terjadinya aterosklerosis atau pengerasan arteri, sehingga menyebabkan beberapa penyakit.
Kolesterol tinggi dapat diwariskan tapi paling umum terjadi akibat gaya hidup dan pola makan yang tidak sehat. Berikut ini beberapa penyakit yang di sebabkan oleh kolesterol jahat seperti :
1. Penyakit Jantung Koroner
Penyakit jantung koroner adalah kondisi yang mengancam jiwa, di mana pembuluh darah yang membawa darah dan oksigen ke jantung tersumbat oleh plak lemak. Jika tidak segera ditangani, penyakit ini dapat menyebabkan kerusakan permanen pada otot jantung, bahkan kematian.
BACA JUGA:4 Buah 'Ajaib' yang Bisa Menurunkan Kolesterol Anda
2. Tekanan Darah Tinggi (Hipertensi)
Hipertensi dan kolesterol tinggi saling berhubungan sehingga menyebabkan jantung harus bekerja lebih ekstra untuk memompa darah, sehingga membuat tekanan darah menjadi tinggi.
3. Diabetes Tipe 2
Penyakit diabetes tipe 2 terjadi ketika tubuh tidak mampu lagi menggunakan insulin dengan normal. Namun ada beberapa faktor yang dapat meningkatkan risiko seseorang untuk terkena salah satunya kolesterol tinggi dan berat badan yang berlebihan.
5. Penyakit Arteri Perifer (PAP)
Banyak timbunan lemak yang menumpuk di sepanjang dinding arteri akan memengaruhi sirkulasi darah terutama di arteri sehingga dapat memicu PAP. Selain itu dapat menimbulkan sesak nafas, kuku menebal, berat badan naik serta nyeri di dada.
BACA JUGA:Daftar Buah-Buahan Penurun Kadar Kolesterol Tinggi, Nomor 3 Sering Kita Konsumsi dan Murah Meriah
Namun sebelum membahas lebih jauh ada beberapa upaya yang kalian bisa dilakukan untuk menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh yaitu :
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: