BPPA Resmi Tetapkan 9 Anggota Dewan Pers 2025-2028, Berikut Daftarnya
BPPA Resmi Tetapkan 9 Anggota Dewan Pers 2025-2028, Berikut Daftarnya-Istimewa-
Acara penyerahan laporan kerja BPPA turut dihadiri oleh Wakil Ketua Dewan Pers, M. Agung Dharmajaya, serta beberapa anggota Dewan Pers lainnya seperti Totok Suryanto, Asep Setiawan, dan Sapto Anggoro.
Selain itu, anggota BPPA juga hadir baik secara langsung maupun daring. Dengan penetapan sembilan anggota baru ini, Dewan Pers diharapkan dapat terus menjaga independensi dan profesionalisme dalam mengawal kebebasan pers di Indonesia.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: