Ustaz Abdul Somad Akan Hadir di Belitung, Ceramah di Ramadan Fair dan Tabligh Akbar 2024

 Ustaz Abdul Somad Akan Hadir di Belitung, Ceramah di Ramadan Fair dan Tabligh Akbar 2024

Ustaz Abdul Somad akan hadir mengisi ceramah di acara Tabligh Akbar Belitung 2024-ist-

Meski menyadari kapasitas Stadion Tanjungpandan, Belitung terbatas, namun Yuspian tidak membatasi jumlah pengunjung yang akan menghadiri acara.

"Kami kan menyediakan alternatif lain bagi mereka yang tidak dapat mengakses atau berada dekat dengan UAS, seperti melalui siaran visual,” kata Yuspian.

BACA JUGA:DPRD Belitung Rekomendasikan Penghentian Aktivitas Tambak Udang di Pulau Seliu, Ini Tanggapan PT KPN

BACA JUGA:Dugaan Kasus Korupsi di LPEI Capai 2,5 triliun, Kejagung Usut 4 Debitur Perusahaan Bermasalah

Dia menekankan bahwa persiapan akan terus dilakukan hingga hari pelaksanaan acara untuk memastikan semuanya berjalan lancar. “Kami sepenuhnya mendukung kegiatan ini,” pungkasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: