Kapan Puasa Ramadhan Menurut Muhammadiyah dan NU? Simak Jadwalnya

Selasa 05-03-2024,13:57 WIB
Reporter : MC Tedja Pramana
Editor : MC Tedja Pramana

Pada kriteria baru, tinggi hilal minimal 3 derajat dan elongasi minimal 6,4 derajat digunakan. Kriteria MABIMS dalam penentuan awal bulan hijriah perlu diterima berbagai kalangan umat dengan enam alasan. 

Yaitu, kriteria MABIMS dibangun atas dasar data rukyat atau pengamatan global jangka panjang, parameter dalam kriteria MABIMS merupakan yang biasa digunakan oleh para ahli hisab Indonesia, yakni ketinggian hilal dan elongasi. Selanjutnya, parameter yang digunakan menjelaskan aspek fisis rukyatul hilal. (*)

Kategori :