Ketua PB ESI Terima Rekor MURI Kejuaraan Dunia Esports di Bali

Ketua PB ESI Terima Rekor MURI Kejuaraan Dunia Esports di Bali

Pengurus Besar Esports Indonesia (PB ESI) menerima penghargaan dari Museum Rekor Indonesia (MURI) dalam penutupan Kejuaraan Esports Dunia ke 14 di Bali, Minggu (11/12)-Ist-

“Sangat membanggakan menyaksikan sepak terjang atlet-atlet esports kita yang tergabung dalam Tim Nasional Indonesia yang dipersiapkan khusus untuk berlaga di kejuaraan dunia esports ke-14 yang merupakan bagian dari perhelatan besar Indonesia Esports Summit 2022 ini,” ujar Frengky.

BACA JUGA:Karena Keimanan, Bupati Belitung Tidak Pernah Terpikir Niat Korupsi

BACA JUGA:Momen Pertemuan Ahok dan Ahmad Dhani Viral, Sangat Akrab, Dulu Lawan Kini Kawan

Hal tersebut menjadi sebuah kebanggaan tersendiri bagi Indonesia karena mampu menarik minat delegasi asing untuk ke Indonesia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: