DPRD Babel Siap Dukung Anggaran untuk Sukseskan Pilkada 2024

DPRD Babel Siap Dukung Anggaran untuk Sukseskan Pilkada 2024

RDP di ruang rapat DPRD Provinsi Babel, Rabu (1/2/2023-Ist-

BACA JUGA:Paling Besar, Pertama kali Dalam Sejarah Belanja Pendidikan Capai Rp 612 Triliun

Adapun rincian usulan tersebut meliputi KPU Babel sebesar Rp 80.327.574.233, KPU Kota Pangkalpinang sebesar Rp 27.387.880.000, KPU Kabupaten Belitung sebesar Rp 24.453.641.500, KPU Kabupaten Belitung Timur (Beltim) sebesar Rp 18.379.551.000.

Kemudian KPU Bangka Barat (Babar) sebesar Rp 25.059.590.100, KPU Kabupaten Bangka Selatan (Basel) sebesar Rp 29.995.693.471, KPU Kabupaten Bangka Tengah (Bateng) sebesar Rp 27.314.606.500 dan KPU Kabupaten Bangka sebesar Rp 34.848.046.100.

Sedangkan Bawaslu Babel sebesar Rp 26.952 280.000, Bawaslu Kabupaten Bangka sebesar Rp 10.413.420.000, Bawaslu Kabupaten Bangka Barat (Babar) sebesar Rp 6.551.288.000, Bawaslu Kabupaten Bangka Selatan (Basel) sebesar Rp 6.924.598.000,

Lalu, Bawaslu Kabupaten Bangka Tengah (Bateng) sebesar Rp 8.045.393.000, Bawaslu Kabupaten Belitung sebesar Rp 7.995.598.000, Bawaslu Kabupaten Belitung Timur (Beltim) sebesar Rp 6.000.000.000 dan Bawaslu Kota Pangkalpinang sebesar Rp 6.472.932.000.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: