3 Bansos Ini Akan Dicairkan Pemerintah Usai Lebaran, Ada Beras Hingga Uang Rp750 Ribu

3 Bansos Ini Akan Dicairkan Pemerintah Usai Lebaran, Ada Beras Hingga Uang Rp750 Ribu

Ilustrasi Dana Bansos PKH 2023--

Bansos PKH

Bansos Program Keluarga Harapan (PKH) juga diprediksi akan cair usai Lebaran tahun ini. Bansos ini diberikan tiap tiga bulan sekali dan terdapat 7 kategori penerima dengan nominal paling besar sebesar Rp750 ribu per tahap. 

Saat ini, pencairan bansos PKH bisa dilakukan melalui Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) di ATM atau diambil di kantor pos dengan membawa surat undangan dari RT/RW.

Bansos Pangan

Bansos pangan, seperti beras, telur ayam, dan daging ayam, juga diprediksi akan cair setelah Hari Raya Idul Fitri tahun ini. 

Sejak bulan April, penyaluran bansos beras dilakukan setiap tiga bulan sekali dengan target sekitar 21,3 juta keluarga penerima manfaat. Setiap KPM akan menerima 10 kilogram beras.

Demikianlah informasi 3 jenis Bansos yang diprediksi akan cair usai Lebaran tahun ini. Semoga bisa membantu KPM yang membutuhkan. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: