Pemkot Revitalisasi UKS/UMK di Kota Pangkalpinang

Pemkot Revitalisasi UKS/UMK di Kota Pangkalpinang

Pemkot Pangkalpinang menggelar rapat koordinasi tim pembina UKS/UKM di Kota Pangkalpinang --

BACA JUGA:Agar Lebih Hidup, Zufriady Minta Pemkot Pangkalpinang Sediakan Lapak UMKM 24 Jam

"Apalagi saat nanti kita akan lomba sekolah sehat, perangkat daerah terkait harus melakukan pembinaan untuk melihat dimana kekurangannya, tuturnya.

Meskipun demikian kata Radmida, dengan dihidupkannya kembali kegiatan UKS/M di setiap satuan pendidikan dapat berdampak baik kepada kesehatan setiap anak. Terutama, bagaimana menjaga perilaku hidup bersih dan sehat di sekolah masing-masing.

Oleh karena itu, pihaknya berharap melalui diaktifkannya UKS/M ini Kota Pangkalpinang dapat kembali menyabet juara pertama sekolah sehat se-Provinsi Kepulauan Bangka Belitung.

BACA JUGA:Pemkot Pangkalpinang Kerja Sama dengan Unmuh Babel, untuk Kemauan Dunia Pendidikan

"Bagi sekolah yang sudah juara nanti akan ikut membina sekolah lain, memberikan masukan yang harus disiapkan," tutupnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: