Ingin Diangkat Jadi ASN PPPK 2023, Honorer Wajib Penuhi Ini

Ingin Diangkat Jadi ASN PPPK 2023, Honorer Wajib Penuhi Ini

Ilustrasi ASN PPPK--bkad.kulonprogokab.go.id

1. Mengetahui kriteria pelamar.

2. Pelamar harus memahami perbedaan persyaratan umum dan khusus sesuai dengan kriteria pelamar.

3. Menyiapkan dokumen persyaratan pelamar.

4. Memahami tata cara pendaftaran.

5. Mengetahui tahapan seleksi, yaitu administrasi, kompetensi dan wawancara.

Bagi yang beruntung dan memenuhi kriteria persyaratan, dipastikan akan diangkat sebagai ASN PPPK tahun 2023. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: