Tingkat Kesejahteraan, Surianto Minta Pemda Maksimalkan Pemasaran Produk UMKM Basel

Tingkat Kesejahteraan, Surianto Minta Pemda  Maksimalkan Pemasaran Produk UMKM  Basel

Anggota DPRD Kabupaten Bangka Selatan (Basel) H Surianto-Ist-

BACA JUGA:Komitmen Investasi KEK 2023 Capai Rp 61,9 Triliun

Tak hanya itu, Surianto pun berpesan pemerintah daerah juga harus membuat formulasi kebijakan seperti pelaku perjalan dinas ke luar daerah sebagai ikon atau duta daerah yang turut membantu mempromosikan produk IKM dan UMKM.

"Hal ini dilakukan untuk dijadikan oleh-oleh ke tempat tujuan dan untuk tamu dinas luar yang berkunjung ke Pemerintah Bangka Selatan. Dan diharapkan juga untuk membeli produk IKM dan UMKM, selain itu setiap OPD disediakan gerai produk IKM dan UMKM sehingga produk tersebut akhirnya terpasarkan dengan cepat dan memberikan gairah kepada pelaku IKM dan UMKM untuk terus meningkatkan produktivitasnya," tutupnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: