4 Ciri-Ciri Orang yang Rentan Terkena Penyakit, Kalian Termasuk Apa Tidak Ya?

4 Ciri-Ciri Orang yang Rentan Terkena Penyakit, Kalian Termasuk Apa Tidak Ya?

Ciri-Ciri Orang yang Rentan Terhadap Penyakit--allianz.co.id

BACA JUGA:Rekomendasi 4 Obat Demam Anak yang Diklaim Ampuh Turunkan Panas

3. Memiliki Gaya Hidup yang Tidak Sehat

Gaya hidup yang tidak sehat bisa mempengaruhi kesehatan dan kekebalan tubuh seseorang, sehingga membuatnya lebih rentan terhadap sakit.

Selain itu gaya hidup yang tidak sehat bisa menyebabkan tubuh kekurangan nutrisi, cairan dan oksigen serta meningkatkan risiko penyakit kronis, seperti obesitas, diabetes atau kanker.

4. Memiliki Faktor Lingkungan yang Tidak Mendukung

Kesehatan dan kekebalan tubuh seseorang dapat dipengaruhi oleh faktor lingkungan, yang dapat membuatnya lebih rentan terhadap berbagai penyakit.

Beberapa contoh faktor lingkungan yang tidak mendukung antara lain polusi udara, cuaca yang ekstrem, kebersihan yang buruk, atau kontak dengan orang yang sakit.

BACA JUGA:Amankah Penggunaan Rokok Elektrik Alias Vape Bagi Kesehatan? Ini Kata Prof Elisna

BACA JUGA:Khawatir Biaya Mahal? Ini Dia Jenis Perawatan Gigi yang Ditanggung BPJS Kesehatan

Di samping itu, faktor lingkungan juga dapat mengakibatkan paparan tubuh terhadap substansi berbahaya, virus, bakteri, atau alergen yang dapat menyebabkan infeksi, peradangan, atau reaksi alergi.

Demikianlah artikel tentang ulasan fakta kesehatan bagaimana ciri-ciri orang yang rentan terhadap sakit apa alasannya.

Jangan lupa untuk selalu menjaga pola makan dan hidup sehat serta berkonsultasi dengan dokter jika anda memiliki masalah kesehatan atau penyakit tertentu. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: